Tahun: 2025

DARI PALEMBANG KE NEGERI KANGGURU: JEJAK DAKWAH DOSEN PRODI ILMU HADIS DI TANAH AUSTRALIA

FUSHPI Semakin Melesat (23/04/2025) – Bulan Ramadhan 1446 H menjadi satu momen penting bagi Ustad Solihin, Dosen prodi Ilmu Hadis UIN Raden Fatah Palembang. Berawal dari keinginan untuk mencoba tantangan baru, pada Bulan Sya’ban, Beliau mengikuti tawaran untuk menjadi Dai selama Ramadhan di Benua Australia. Berikut ini Beliau berbagi pengalaman pengabdian Masyarakat menjadi Da’i di […]

Torehan Manis Alumni Prodi Ilmu Hadis

FUSHPI Semakin Melesat – Selasa, 22 April 2025 merupakan hari bersejarah bagi Prodi Ilmu Hadis Fakultas Ushuluddin dan Pemikiran Islam UIN Raden Fatah. Sebanyak 20 alumni Prodi Ilmu Hadis resmi dilantik menjadi sarjana dalam acara Yudisium Sarjana Angkatan ke-37 dan Magister ke-17 yang diselenggarakan di Gedung Academic Center Kampus A UIN Raden Fatah Palembang. Ke-20 […]

PELANTIKAN KEPENGURUSAN HMPS ILMU HADIS FAKULTAS USHULUDDIN DAN PEMIKIRAN ISLAM UIN RADEN FATAH PALEMBANG PERIODE 2025-2026

FUSHPI Semakin Melesat – Di Ruang Rapat B Fushpi bertepatan pada hari Selasa, 15 April 2025, Fakultas Ushuluddin dan Pemikiran Islam UIN Raden Fatah Palembang, kembali meneguhkan komitmennya dalam membangun budaya organisasi dan kepemimpinan mahasiswa melalui pelantikan kepengurusan Organisasi Mahasiswa Intra Kampus (OMIK) untuk priode 2025-2026. Kepengurusan OMIK yang dilantik mencangkup Dewan Mahasiswa Fakultas (DEMAF), […]

KKN REKOGNISI BERBAUR DALAM SEBUAH PENGAKUAN CATATAN HARIAN MAHASISWA PRODI ILMU HADIS

Fushpi Melesat (10/02/2025) – Cahaya temaram berbalut kabut tipis, sisa hujan tadi sore menyeruak di jalanan desa itu. Suasana lembab dan sedikit dingin cukup menggigit. Aliran air Sungai Ogan mengalun pelan, menggumpal memberi warna kegelapan. Pantulan cahaya lampu memantul menciptakan suasana berbeda. Rumah-rumah panggung dipinggir sungai, kerlap kerlip menyemburatkan cahaya listrik dari sela jendela. Sekilas […]